Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2022

Routing

Gambar
Definisi Proses memindahkan paket data dari sumber ke destinasinya atau  yang meneruskan jaringan dari satu jaringan ke jaringan lainnya disebut sebagai routing .  Proses ini bisa terjadi untuk berbagai jenis jaringan, mulai dari internet hingga telepon. Routing untuk  packet-switching network ( digunakan untuk internet) merupakan salah satu proses routing yang paling terkenal. Pasalnya kini kehidupan manusia tidak terlepas dari kecanggihan internet. Tanpa proses routing, perangkat kita t idak akan dapat berselancar di internet. Untuk  routing  internet, dibutuhkan sebuah alat yang bernama  router .  Router  yang digunakan untuk proses routing akan memilih path atau jalur khusus untuk paket data   IP ( internet   protocol )  sehingga ia dapat mencapai tujuan. Glints.com  menggambarkan proses   routing seperti di bawah ini. Dapat dilihat bahwa paket data berangkat dari komputer A ke komputer B melalui beberapa  network . Router akan mencari jalur untuk routing yang paling cepat untuk